DPC SBNI Murung Raya Adakan Rapat Di Sekretariat



Murung Raya | Elindonews.my.id


Giat kerja selalu di lakukan oleh segenap Pengurus Cabang  Serikat Kabupaten Murung Raya di Propinsi Kalimantan Tengah.


Dalam mewujudkan SBNI bisa besar dan banyak diminati kalangan masyarakat pada umumnya, Ketua DPC SBNI Murung Raya mengadakan Rapat bersama dengan para anggotanya di sekretariat DPC SBNI di jln bondang 1 pada hari Selasa tanggal 22/08/2023.


Rapat diadakan secara sederhana namun membawa arti yang luar biasa,karena bukan dari mewah ataupun alakadarnya akan tetapi isi yang akan dikupas yang luar biasa berarti bagi para pengurus dan anggota SBNi di Kabupaten Murung Raya.


Di dalam rapat banyak hal yang di bahas diantaranya UMKM, Pelatihan pelatihan ketenaga kerjaan bahkan sampai beasiswa ke perguruan tinggi. Itu sangat menunjang dan di butuhkan oleh para buruh dan masyarakat pada umumnya. Dimana SBNI mempunyai cita cita ingin membuat para buruh menjadi lebih baik dan pintar mengolah usaha agar bisa menjadi jaminan masa depan nantinya bahkan untuk jaminan hari tua SBNI akan membuat suatu gebrakan yang tidak ada di serikat lain.( Sukerman Mura )

Tidak ada komentar:

Posting Komentar