BEKASI | Elindonews.my.id
Warga Perumahan Logam Bangun Setia/ LBS 2 Blok J Rt 05 Rw 020 Mengadakan kegiatan Gotong Royong bersih - bersih Lingkungan Babat rumput, gali parit dan bakar sampah, Minggu 30/4/23.
Bersih-Bersih lingkungan ini di motori warga seperti Hendri S, Alung, Ali, Gunawan , Imam , Wahyu dadan j1, Samsul j4, Joni NTT mewakili j8 pak Rasmani j9, Yadi J10, Deny j7 dan pak RT Amir Hamzah mewakili j3. serta di hadiri tokoh Agama Habib Noval dan penggerak Serikat Tolong Menolong/STM Blok J , Efendy Pulungan (Opung).
Bersih-bersih lingkungan ini dilaksanakan agar tercipta sinerginitas antara umat beragama dan masyarakat serta Pemerintah. Kami ikut berpartisipasi dalam Pembangunan dengan kegiatan menjaga kebersihan secara gotong royong.
Bersih -Bersih ini di dukung dengan antusias oleh masyarakat serta ikut turut berpartisipasi dalam kegiatan tersebut bukan hanya bersih - bersih saja semata, tetapi di harapkan merubah kebiasaan yang semestinya , semangkin giat, akan pentingnya teloransi sesama masyarakat dalam menjaga kebersihan lingkungan.
Warga berharap kegiatan yang bersifat positip dan saling memupuk kekompakan seperti dapat terus di lakukan sesama warga blok j perumahan logam bangun setia / LBS 2 rt 05 rw 020 Desa Muktiwari Kecamatan Cibitung, Kabupaten Bekasi ini.
Bersinergi bersama - sama melakukan kegiatan gotong royong dan membersihkan lingkungan . Adalah merupakan salah satu Budaya Orang Asli Indonesia, ujar Opung. (Fen)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar